Surat cinta tertua di Dunia yang pernah ditemukan berasal dari sekitar masa 2200 SM di lembah Niffer 150 km dari kota Baghdad, Irak. Penemuan ini berdasarkan penggalian arkeologi sekitar tahun 1889 oleh Noah Kramer Profesor dari Philadelphia University.
Pada awalnya arkeolog menemukan sekitar 70 ribu artefak berbahasa Sumeria yang pada saat itu masih belum bisa diterjemahkan arti dari bahasa tersebut.
58 tahun setelah penemuan tersebut, sumerolog (ahli bahasa Sumeria ) terkenal didunia yang bernama Muazzez Longsor dan Hatice K?z?laybu mencoba menerjemahkan arti yang terkandung dalam artefak tersebut. Artefak tersebut berbentuk seperi plat terbuat dari batu. Bila melihatnya, sebagai orang awam, kita tidak akan tahu maksud dan arti tujuan tersebut.
Surat dalam berbentuk artefak itu dibuat oleh seorang pendeta tinggi (High Priest ) bangsa Sumeria bernama Inanna yang ditujukan kepada Sang Raja yang sekaligus suaminya pada malam pernikahan mereka. Sudah menjadi tradisi bangsa Sumeria bahwa pada saat malam pernikahan sang istri akan membuatkan puisi cinta untuk sang suami.
0 komentar:
:a: :b: :c: :d: :e: :f: :g: :h: :i: :j: :k: :l: :m: :n:
Post a Comment
jangan lupa buat ninggalin komen yaa....
boleh kopas kok.. tapi kasih link ke http://gilapc.com/ yaa...
terima kasih kunjungannya... :)